Monday, June 7, 2010

wondering

bosen dikejar tugas sana-sini, bete ga pernah selesai aja datangnya tugas. seperti kata Imun dan Limfatik yang ga ada hentinya melawan virus didalam sistem tubuh kita. baru aku tertawa ketika aku meninggalkan bangku sekolah. menertawakan diriku yang dulu bingung mencari visi setelah kuliah nanti. (bahkan belum sempat memikirkan visi lalu aku harus ngabisin duit ortu? kemudian kerja? udah banyak kata orang jangan kejar nilai, mana ada sekarang ga kejar nilai? untuk dapat nilai bukan kepintaran? yang udah bikin suntuk 5 hari dalam seminggu 8 jam sehari, 2880 detik sehari? setelah akhirnya 'kejar' nilai dibales cuman 'selembar' kertas. setalah itu kejar satu lagi,satu lagi, satu lagi lalu? mau kemana kita? ngabisin duit. pendidikan emang perlu. sangat! tapi kita seperti robot yang harus mengerjakan apa yang disuruh oleh yang ngajar kita. apa pernah kita memikirkan untuk apa ilmu tersebut kita gunakan? ngga pernah bukan, karena kita ngga diajarkan gimana cara berfikir ilmuwan, bukan hanya ilmuan. coba kita pandang kebelakang, apa ada orang besar yang tidaksekolah? ketika membaca artikel tersebut 100% mereka putus sekolah, kenapa? karena mereka juga bosen dengan yang diajarkan mengikuti kurikulum ini setelah itu kurikulum itu. bosen. anak sd mah diajarin pelajaran sma juga bisa.

ngga tau juga apa ada bisnis dibalik pendidikan? di china negeri yang paling banyakmenghasilkan gadget sekalipun anak usia tangggung itu jarang ada yang sekolah. ketika kembali ke zaman Rasulullah SAW. kita melihat bahwa pemimpin-pemimpin besar pada zaman itu belajar langsung apa yang ingin diketahui, dengan cara mendatangi 'rumah' orang yang ingin diambil ilmunya. pelajaran inilah yang paling sangat, langsung pada aplikasi dan tujuan.


negeri ku sadarlah, susah untuk langsung merubah, karena perubahan datangnya dari 'dalam' diri sendiri. inilah kisahku, uneg-uneg ku. seorang anak polos tapi boong, umur 13

1 comment:

  1. #eaaaaaaaaaaaaaak :D
    favorite quote--> 'inilah kisahku, uneg-uneg ku. seorang anak polos tapi boong, umur 13' <--anak polos tapi boong

    ReplyDelete

a trail bisa dooonnngg :D